Selasa, 12 Februari 2013

Visual Basic

Visual Basic 6 for Beginner

Email Cetak PDF

Visual Basic merupakan bahasa pemrograman populer yang paling mudah dipahami dan banyak digunakan saat ini.
Digunakan untuk membuat aplikasi menggunakan operating system windows.
Membuat aplikasi dengan menggunakan Visual Basic 6.0 mempermudah pemakai untuk membuat  berinteraksi dengan berbagai macam database yang ada. Visual Basic 6.0 sangat mudah digunakan untuk membuat aplikasi-aplikasi yang terhubung dengan database. Pada pelatihan ini peserta akan diajarkan bagaimana mengakses data pada database, mengoptimalkan pengolahan data menggunakan database, serta diajarkan bagaimana membuat laporan menggunakan crystal report.
MATERI PELATIHAN:
  1. Pengenalan Visual Basic 6.0
  2. Menggunakan Form
  3. Variabel, Konstanta, Tipe Data, & Operator
  4. Struktur Keputusan & Perulangan
  5. Bekerja dengan menu, Toolbar, & MDIForm
  6. Menggunakan Modul, Procedure, & Error Handler
  7. Pemrograman Database
  8. Pembuatan laporan dengan Crystal Report
  9. Membuat program aplikasi dengan Visual Basic 6.0
DETAIL MATERI :
* Pengenalan Visual Basic 6.0
o Mengenal lingkungan kerja Visual Basic 6.0
o Mendefinisikan Proyek (Program Aplikasi)
o Komponen Visual Basic 6.0, Form, Object, Control, Code

* Visual Basic Controls
o Komponen-komponen Visual Basic
+ Text boxes
+ Frame
+ Check boxes
+ Option Buttons
+ Image
+ Shape Control
+ Line Control
o Bekerja dengan Multiple Control
o Pembuatan Coding pada obyek kontrol

* Variable, Konstanta dan Operasi Arimetika
o Data : variable dan konstanta
o Val dan format Function
o Operasi Aritmetika

* Decision Condition, Menu, Sub Prosedur dan Function
o If …then … Else Statement
o Create Menu
o Sub Procedure & Functions
o Dialog Box
o membuat Executable File

* Menggunakan MULTIPLE FORMS
o Multiple forms
o Standard Code modules and Splash Screens
o Scope: variables, properties
o Setting Startup form

* LISTS, LOOPS dan PRINTING
o List dan combo boxes
o Do dan For/Next Loops
o Msgbox Function
o String Functions
o Pengiriman data ke printer

* ARRAYS
o Menggunakan case structure
o Array tunggal dan multidimensional
o User-defined data types

* ACCESSING DATABASE FILES
o Visual Basic dengan Database Files
o Data object variables; Dbengine, workspace, database and recordset objects
o Menggunakan Data Control
o DataBound controls

* Membuat Aplikasi Sederhana yang mencakup kemampuan untuk :
o Edit
o Delete
o Insert
o Update Database
FASILITAS:
Fasilitas

Tidak ada komentar:

Posting Komentar